Cara Menghapus Cache Status WhatsApp secara Efektif untuk Meningkatkan Kinerja HP
BNews-TEKNO- Menghapus cache status WhatsApp merupakan hal yang penting untuk diketahui. Pasalnya, cache WhatsApp dapat mengambil ruang penyimpanan di perangkatmu.
Jika tidak dihapus, hal ini dapat membuat HPmu menjadi lambat.
Selain membuat HP lemot, tumpukan cache juga dapat menyebabkan WhatsApp tidak dapat dibuka. Oleh karena itu, penting untuk rutin menghapus cache ini.
Apakah menghapus cache WhatsApp akan menghilangkan data? Tentu saja tidak. Cache tersebut dapat dianggap; sebagai sisa penggunaan data yang dihasilkan oleh aplikasi WhatsApp, seperti gambar, video, suara, stiker, dan lainnya.
Berikut ini adalah beberapa cara untuk menghapus cache WhatsApp. Ayo kita simak!
- Menghapus Cache Status WhatsApp Melalui Pengaturan WhatsApp
Cara menghapus cache WhatsApp di Samsung atau Android lainnya dapat dilakukan langsung melalui pengaturan WhatsApp. Anda hanya perlu membuka aplikasi WhatsApp, lalu masuk ke bagian pengaturan. Berikut adalah langkah-langkahnya:
DOWNLOAD APLIKASI BOROBUDUR NEWS (KLIK DISINI)
- Buka aplikasi WhatsApp di perangkatmu.
- Ketuk ikon titik tiga di bagian kanan atas.
- Pilih opsi Pengaturan.
- Pilih opsi Penyimpanan dan Data.
- Klik opsi Kelola Penyimpanan.
- Akan muncul daftar kontak WhatsApp yang menggunakan ruang memori terbesar.
- Pilih kontak yang ingin Anda hapus cache-nya.
- Pilih data yang akan dihapus dan lakukan hal yang sama dengan kontak lainnya.
2. Menghapus Cache Status WhatsApp Melalui Pengaturan HP
(KLIK DISINI UNTUK LANJUT MEMBACA)